Kelebihan Dan Kekurangan Samsung Galaxy S8 & S8 plus

Kelebihan Dan Kekurangan Samsung Galaxy S8 & S8 plus

Samsung Galaxy S8 dan S8 plus memiliki spesifikasi sama. kecuali dalam Ukuran tampilan layar , kapasitas baterai dan harga. Dalam tempo yang singkat semenjak di umumkan dibukanya open order  di indonesia , Smartphone yang dinanti banyak kalangan ini sudah kebanjiran order. Bahkan dalam satu hari bisa mencapai puluhan ribu order.

Baca selengkapnya : PERBEDAAN SAMSUNG GALAXY S8 DENGAN S8 PLUS

Samsung Galaxy S8 dicoba dipukul dengan hammer


Namun ada juga yang masih mempertimbangkan faktor Kelebihan dan Kekurangan Samsung Galaxy S8 & S8 Plus ini. Wajar saja karena banderol yang ditawarkan untuk smartphome ini terbilang cukup tinggi untuk masyarakat indonesia. Dengan spesifikasi yang cukup tinggi ini memang memiliki daya magnet yang cukup besar, apalagi untuk kalangan pebisnis yang selalu menginginkan spesifikasi handphone yang selalu update. 

Pasti setiap suatu produk elektronik seperti smartphone memiliki kekurangan dan kelebihan. Nah berikut ini kami akan coba mengulas tentang Kelebihan dan kekurangan Samsung galaxy S8 saja, untuk Galaxy S8 Plus , hampir saya pastikan sama dengan Galaxy S8 karena spesifisikasi hardware dan sofwarenya sama , kecuali hanya sedikit saja soal ukuran layar dan lainnya.


Kelebihan Samsung Galaxy S8

  • Layar " Infinite Display" mempunyai ketahanan yang lebih dibandingkan dengan super amolet sebelumnya
  • Ram 4GB cukup untuk menjalankan multitasking dan lalu lintas aplikasi yang cukup banyak
  • Desain depan yang terlihat Elegan dan nyaris tanpa bingkai/ Bazel membuat terlihat mewah untuk di tangan
  • Dengan Ukuran layar 5,8" dan 6,2 " membuat kita lebih jelas melihat fitur dan apapun yang ditampilkan untuk smartphone ini.
  • Kapasitas Memori Eksternal up to 256 GB ,
  • Material Casing yang tahan akan goresan pisau sekalipun
  • Kamera 12 Mega pixel dan 8 Mega Pixel (depan ) menghasilkan gambar yang cukup jelas dan tajam
  • Baterai 3000mAh dan 3500mAh ( S8 Plus) terbilang cukup besar dan akan tahan lama dibandingkan dengan variant sebelumnya
  • Chipshet sterbaru Exynos 8995 Octacore.
  • Jaringan  4G LTE dan available to 4,5 G

Kekurangan Samsung Galaxy S8

  • Dengan banderol 10,5 jt sampai 12 jt terbilang cukup mahal
  • Harga sparepart dan biaya service relatif besar
  • Tingkat penurunan harga akan cukup cepat
Baca juga : HARGA DAN SPESIFIKASI SAMSUNG S8 TERBARU

Demikian sedikit ulasan tentang kelebihan dan kekurangan samsung galay s8 sebagai bahan pertimbangan anda. Tentu saja ada kekurangan tentang apa yang kami sampaikan, namun kami akan selalu update untuk uji coba dan informasi terbaru. Dan sejauh ini belum ada komplain yang terlalu dominan untuk smartphone ini.



Labels: , ,