Dampak Fenomena Situs Jual Beli Online 2017

Dampak Maraknya Situs Jual Beli Online 2017

Tahun 2017 merupakan tahun yang mempunyai mobilitas yang cepat.  Dengan adanya ponsel yang mendukung berselancar luas dan cepat membuat masyarakat indonesia berfikir serba cepat. Belum lagi masyarakat Indonesia ini adalah masyarakat yang bisa dibilang cukup konsumtif. Dengan ini mereka menginginkan yang serba fast dan menghemat waktu serta tenaga mereka untuk beraktifitas sehari- hari. 

Salah satu logo Situs jual beli online di Indonesia

Tentu saja ini juga akan membuat menjadi tambah bingung bagi sebagian kecil kalangan. Mereka melihat fasilitas - fasilitas para pengembang bisnis di dunia online berlalu lalang di hadapan mata mereka sendiri. Tapi bagi sebgian kalangan yang lain ini sangat menguntungkan, bagaimana tidak ,, dengan hanya membuka ponsel, mereka dapat memesan sesuatu sesuatu yang mereka inginkan.

Para pengusaha melihat peluang yang besar ini tidak akan melewatkan kesempatan yang memiliki potensi yang cukup besar. Dana yang digelontorkan mereka pun tidaklah main-main, mulai dari biaya IT ,iklan dan lain-lain. Tak heran iklan terus bermunculan di beberapa televisi yang mereka anggap layak untuk memasang iklan mereka, Fitur - fitur yang ada pada situs itu sendiri mengalami inovasi yang signifikan bahkan promo demi promo berani mereka tawarkan demi memperoleh respon masyarakat yang positif atas usaha jual beli online yang mereka miliki.

Fenomena ini tidaklah mengherankan, mereka yang terjun di dunia bisnis online tersebut melihat peluang market yang begitu sangat besar. Penduduk Indonesia yang jumlahnya 200 juta-an lebih dengan pengguna aktif internet sekitar 60 % dari total penduduk ,bukankah itu merupakan target market yang besar sekali?!. Kita bisa  bayangkan sekitar 120juta jiwa dikalikan dengan margin yang  sedikit saja akan menghasilkan laba yang fantastis.

Dampak Positif Maraknya Situs Jual Beli Online 2017

Tapi disisi lain maraknya situs jual beli onlie tersebut akan berdampak negatif. Kalau pemerintah tidak bisa mengatasi regulasi tentang peristiwa ini, ini tenetu saja akan berdampak buruk dan menyebar luas walaupun nantinya yang akan memutuskan fenomena ini adalah target pasar itu sendiri.

Dampak Negatif dari fenomena maraknya situs jual beli online itu antara lain :

Beberapa ini situs jual beli online yang mengemuka di indonesia.:
  1. OLX ( COD )
  2. Bukaniaga.com (COD)
  3. Bukalapak ( Market Place )
  4. Tokopedia ( Market Place )
  5. Shopee
  6. Lazada
  7. Elevenia
  8. Zalora
  9. Blanja
  10. Jualo
  11. JD.ID
  12. Jak mall
  13. Matahari mall

Labels: